Himpunan Mahasiswa

Himpunan Mahasiswa Jurusan
Budidaya Perairan

Himpunan Mahasiswa Jurusan Budidaya Perairan suatu wadah untuk mengembangkan keterampilan dalam bidang budidaya ikan baik ikan laut maupun ikan air tawar sesuai kompetensi yang dibutuhkan oleh pelaku usaha. HMJ BDP berdiri pada tahun 2014  dan telah mengalami perubahan kepengurusan pada tahun 2014, 2015, 2016 -2017. Logo HMJ Budidaya seperti dibawah ini:

Gambar. Logo HMJ BDP

Susunan Organisasi HMJ BDP terdiri dari

  1. Ketua                                                                                                                        HMJ BDP Tahun 2014 : Andre Jayardi

MHJ BDP Tahun 2015 : Suryadi

HMJ BDP Tahun 2016-2017 : Riduwan

2. Wakil Ketua

3. Sekertaris

4. Bendahara

5. Seksi Humas (Hubungan kepada Masyarakat)

6. Seksi Riset dan Kewirausahaan

7. Seksi bora  (Bakat dan Olah Raga)

8. Seksi Kaderisasi

Ketua HMJ diantaranya

  1. HMJ BDP Tahun 2014 : Andre Jayardi
  2. MHJ BDP Tahun 2015 : Suryadi
  3. HMJ BDP Tahun 2016-2017 : Riduwan

Keanggotaan HMJ adalah seluruh mahasiswa Program Studi Budidaya Perairan dari angkatan 2013, 2014, 2015 dan 2016.

Kegiatan HMJ yang telah dilaksanakan diantaranya :

  1. Pelatihan Kepemimpinan
  2. Pelatihan Kultur Spirulina
  3. Pelatihan Pembuatan Akuarium
  4. Pelatihan Penyuntikkan ikan
  5. Pelatihan Pemijahan Ikan
  6. Pemilihan Pengurus HMJ
  7. Makrab HMJ BDP
  8. Ulang Tahun Program Studi Budidaya Perairan
  9. Kompetisi Perahu Naga taraf Internasional

beberapa kegiatan HMJ BDP seperti gambar dibawah ini: